Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Kunci jawaban PAI Kelas 7 Halaman 186-187 Aktivitas 8.6

Kunci jawaban Pendidikan Agama Islam Kelas 7 Halaman 187 Bab 8

Bismillahirrohmannirrohim

Kunci jawaban Pendidikan Agama Islam Kelas VII  Halaman 187 Bab VIII merupakan alternatif Jawaban dari soal-soal Buku Pendidikan Agama Islam Kelas 7 SMP/MTs Bab 8 Menghindari Gibah Dan Melaksanakan Tabayun semester 2. Jawaban yang kami berikan hanya berupa jawaban alternatif saja, sebagai referensi bagi adik-adik . Rajin lah belajar dan membaca dari berbgai sumber agar khasanah pengetahuannya bertambah. Sebaiknya  adik-adik mencoba alternatif  jawaban sendiri. 

Kunci jawaban PAI Kelas 7 Halaman 187 Aktivitas 8.6 Kurikulum Merdeka



Dengan adanya pembahasan kunci jawaban seperti ini diharapkan dapat membantu peserta didik Kelas VII SMP/MTs dalam menjawab soal-soal baik sebagai Tugas Individu maupun Kelompok. Dan Juga dapat menjadi Referensi untuk soal ulangan seperti soal penilaian harian , soal penialain tengah semester , soal penilaian akhir tahun, maupun tugas pekerjaan rumah (PR). Semoga bermanfaat bagi adik adik.

Kunci jawaban PAI Kelas 7 Halaman 187 Aktivitas 8.6 Kurikulum Merdeka

Aktivitas 8.6

Bacalah kisah di bawah ini!

Jangan Gibah

Abu̅ Hurairah r.a. berkata bahwa Rasulullah saw. bersabda: “Tahukah kamu apa itu gibah?”. Sahabat menjawab: “Allah Swt. dan rasul-Nya lebih mengetahui”. “Gibah itu, apabila engkau membicarakan saudaramu. Iatidak suka dibicarakan oleh orang lain. Itulah gibah”, jawab Rasulullah saw. Lalu, sahabat bertanya: “Bagaimana kalau dia memang betul keadaannya?”. Rasulullah saw.,” Apabila yang kau sebut itu benar, itu gibah. Namun, apabila tidak benar, maka itu adalah kepalsuan dan pendustaan.

Istri Rasulullah saw. pernah mendapat teguran, ketika ada seorang perempuan pendek datang ke rumah Rasulullah saw. “Alangkah pendeknya orang itu”, kata ‘Aisyah r.a. Mendengar hal ini, Rasulullah saw. bersabda, “engkau gibah. “Saya tidak menyebutnya, kecuali benar apa adanya”, kata


Tuliskan hikmah atau pelajaran yang dapat diambil dari kisah di atas pada buku tugasmu!

Jawaban:

Hikmah pelajaran yang diambil adalah Jaga lisanmu janganlah engkau membicarakan saudaramu. Apabila yang kau sebut itu benar, itu gibah. Namun, apabila tidak benar, maka itu adalah kepalsuan dan pendustaan.

Wasiat Rasulullah kepada Ali tentang menjaga lisan.

Pertama, jangan cela kekurangan orang lain

يَا عَلِيُّ، لَا تُعَيِّرْ أَحَدًا بِمَا فِيْهِ فَمَا مِنْ لَحْمٍ إِلَّا وَفِيْهِ عَظْمٌ وَلَا كَفَّارَةَ لِلْغِيْبَةِ حَتَّى يَسْتَحِلَّهُ أَوْ يَسْتَغْفِرَ لَهُ

“Wahai Ali, jangan lah engkau mencela seseorang karena sesuatu dalam dirinya (semisal kecacatan, atau pun kekurangan lainnya) karena tidak ada daging melainkan ada tulangnya. Dan tidak ada cara menebus dosa menggunjing sampai dia meminta maaf kepada orang yang digunjingkannya atau memintakan ampunan (membacakan istigfar) dia bagi orang yang digunjingnya.

Kedua, lisan antarkan ke surga atau ke neraka

يَا عَلِيُّ، مَا خَلَقَ اللهُ فِي الْإِنْسَانِ أَفْضَلَ مِنَ اللِّسَانِ، بِهِ يَدْخُلُ الْجَنَّةَ وَيَدْخُلُ النَّارَ فَاسْجُنْهُ فَإِنَّهُ كَلْبٌ

“Wahai Ali, Allah tidak menciptakan di dalam diri manusia itu yang lebih utama daripada lisan. Dengan lisan seseorang baka masuk ke surga, dan karena lisan juga seseorang bisa masuk ke neraka. Maka ikatlah lisan, karena lisan itu ibarat anjing galak.“

Maksud mengikat lisan adalah mengikatnya agar lisan tidak asal bicara, tidak mengeluarkan perkataan kotor, buruk. Agar lisan tidak mencaci, memfitnah, atau pun berbohong yang kesemuanya itu dapat menimbulkan kemudharatan bagi dirinya dan orang lain.

Ketiga, jangan laknat sesama Muslim

يَا عَلِيُّ، لَا تَلْعَنْ مُسْلِمًا وَلَا دَابَّةً فَتَرْجِعَ اللَّعْنَةُ عَلَيْكَ

“Wahai Ali, janganlah engkau melaknat seorang muslim, dan juga hewan, karena itu akan kembali pada dirimu sendiri.”

Ini menjadi pengingat bagi kita agar jangan sampai melaknat sesama Muslim baik menggunakan lisan secara langsung maupun melalui tulisan di media sosial atau lainnya.

Demikian Pembaca Kunci jawaban Pendidikan Agama Islam Kelas 7 Halaman 186 Bab 8 buku siswa Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka Belajar.

Tentunya ini hanya sebagai alternatif saja  Untuk itu diperlukan kebijakan Bapak/Ibu untuk memilah dan menggunakan nya.

Akhir kata semoga bermanfaat, dan jangan lupa memberikan saran dan komentar positif anda pada Kolom yang tersedia untuk kemajuan website ini.



Posting Komentar untuk "Kunci jawaban PAI Kelas 7 Halaman 186-187 Aktivitas 8.6"